Batam- Banyak laporan polisi yang tak berjalan sesuai sop dalam penegakan hukum alias  jalan di tempat hal ini jadi perhatian beberapa  organisasi di kepri khusus nya ormas yang berdomisli di Kota Batam

Demi berjalan hukum yang adil beberapa organisasi bersatu untuk lakukan unjuk rasa di beberapa titik aksi damai tersebut akan di agendakan pada 22 april 2025

Hal itu bertepatan dengan hari pahlawan wanita R.A. Kartini. Mengingat ada korban seorang wanita di aniaya oknum suruhan penggusuran yang di jatuhi hukum hanya dengan denda 25.000 saja dan kekerasan terhadap pres yang tak di tindak tegas oleh APH.



Kordinator Komite Masyarakat Peduli Keadilan ( KMPK ) sandi jambak saat di temui di Polresta Barelang.(14/4/2025)


" Demi hukum yang adil kami lakukan aksi damai karena kami melihat beberapa persoalan hukum yang tak berjalan sesuai sop yang di tanda tangani. Tak tanggung tanggu kekerasan terhadap jurnalis ada 6 bulan di laporkan di polda kepri tak ada kepastian hukum dan ada laporan masyarakat yang tak wajar proses nya apalagi kalau pelaku nya orang orang Suruh pengusaha.


" ini ada beberapa persoalan yang kami sayangkan proses nya.


1. Penganiayaan terhadap seorang wanita  di Nongsa oleh oknum penggusuran 

Suruh PT. Citra Tritunas perkara hanya di di denda 250.000 kan lucu apa lagi pasal nya bisa berubah.


2. Percobaan Penganiayaan wartwan radar kepri oleh oknum pejabat di Lingga 6 bulang di tangani  unit  3 subdit 2 Dirkrimum Polda Kepri 6 bulan tidak ada ke pastian hukum.

3. Penjualan kavling oleh oknum pengusaha kepada yayasan di kavling bukit seroja bahkan ada tanaman masyarakat yang tak di ganti rugi .

4. Penyerobotan lahan masyarakat oleh oknum Kasat Pol PP di Tiban .

5. Marak nya judi berkedok  galang permainan ( gelper) di kota Batam yang membuat para istri makan hati karena suami banyak yang duit belanja kurang trus karena di gunakan untuk main judi.

6. Perusakan lingkungan karena aktivitas tambang pasir ilegal di nongsa

7. Perampasan dan intimidasi wartwan oleh oknum suruh perusahan di Sagulung.

8. Pengeroyokan jurnalis yang sedang menjalankan tugas nya oleh oknum suruhan pengusaha kejadian di kampung tower kecamatan Nongsa di laporkan di Polda Kepri pasal yang di sangkakan 351 seharusnya 170 karena di keroyok .

9. Ganti rugi rumah masyarakat di kampung tower nongsa yang bisa kita pastikan ada pelanggaran ham karena penggusuran itu mengunakan oknum preman dahsyat nya lagi di pimpinan oleh oknum tni aktif.

10. Laporan Tindak Pidana Nepotisme Penerimaan PPPK dan penjualan kavling jatah guru Madrasah MAN Batam di duga pelaku nya Kabid Madrasah Kanwil Kemenag Kepri  (z) yang di tangani dirkrimsus polda kepri gak ada kepastian hukum sampai hari sudah hampir 3 bulan di laporkan.


Dari sini kami harus turun kejalan menyuarakan aksi damai kita lihat  No Demo No Jucstis. Tutup nya dengan kesal 


Parlin Purba Ketua Gibran Center Kepri sebagai pendamping aksi saat di hubungi media ( 14/4/2025)


" ya kita dukung gerakan adek adek kita dengan baik karena perjuangan ini murni untuk masyarakat kita harapkan aksi ini jadi perubahan kwalitas penegakan hukum kedepan nya. 


" Mari kita bantu masyarakat yang butuh keadilan dan organisasi harus saling bersinergi aksi ini akan di gelar di Mapolda kepri kalau tidak ada perubahan jadwal 22 april 2025 bertepatan dengan hari kartini masa di perkirakan 40 sampai 100 sampai hari yang sudah menyatakan siap tapi ke mungkinkan akan bertambah dan tentu sebagai senior saya ingat kan ke adek adek jika ada sosialisasi lain seperti  di Fasilitasi oleh kapolda kepri untuk audensi dan bisa menghadirkan pihak yang memiliki kapasitas dalam memberikan keputusan dan  tentu isu yang kami bawak bisa di hilangkan dari tuntutan kita kan bukan ingin memanaskan suasana tapi mencari solusi  dari maslah tapi kalau persoalan nya dari audensi tak ada kepastian maka kita pasti demo jalan terahir harus di tempuh adek adek kita  tutup nya.


Red

SINAR KEPRI

SINAR KEPRI

Web Portal Sinar Media merupakan sarana penyaji informasi umum yang aktual dan terpercaya. Dengan komitmen memberikan sajian yang khas dan bermutu kepada masyarakat Kepulauan Riau, Manajemen Sinar Kepri Media senantiasa bekerja secara proffesional serta menjunjung tinggi kode etik jurnalistik

Post A Comment:

0 comments: