Batam - Demi menjaga kemanaan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukum Polsek Sagulung jajaran Polsek Sagulung amankan sebanyak 12 Remaja di kavling Seroja kelurahan SEI Pelungut kecamatan Sagulung kota Batam.
Tepat pada jam 00.40 sejumlah anak - remaja sebanyak 12 Remaja di berikan arahan oleh unit 1 Reskrim Polsek Sagulung tampak hadir warga ketua RT Kamboja
Salah seorang pemuda yang di amankan saat di temui awak media di mapolsek Sagung(26/1/2025)
" Ya bang kami di amankan pihak kepolisian sebanyak 12 Remaja karena kami kumpul kumpul sudah lewat larut malam menggu warga sekitar.
Saya menyesal karena hanya memikirkan kesenangan kami Tampa memikirkan warga sekitar kami tidak akan mengulangi hal ini lagi takut saya bang saya takut masuk penjara tapi hal ini kami tak di tangkap Hanya di amankan dan kami bisa bebas setelah buat surat pernyataan tidak mengulangi perbuatan kami tapi orang tua kami di panggil saya tinggal di kavling Kamboja bang mudahan lah malam ini kami bisa pulang keruamah kami tutup nya .
Kapolsek Sagulung iptu rohandi Tampubolon melalui Bripka Ali unit 1 Reskrim Polsek Sagulung saat di temui di mapolsek Sagulung (26/1/2025)
" Terimakasih atas kunjungan kawan dari media dulu Salam kenal dari kami
" Kami pihak Polsek Sagulung tentu harus menjamin keamanan dan kestabilan di masyarakat terutama di wilayah hukum Polsek Sagulung, ucapan terimakasih juga kami sampai kepada perangkat RT kavling Seroja
" Sebanyak 12 Remaja perpuan dan laki-laki tadi kita amankan karena sudah meresahkan masyarakat karena mereka ngumpul itu sudah kelewat batas dan kita takut kan masalah lain timbul seperti mengusumsi minuman keras Narkoba karena kalau sudah ngumpul itu kan ada2 ide timbul itu yang kita antisipasi sesuai moto dari Kabag harkam mabes polri menangkap pelaku kejahatan itu hebat tapi mencegah terjadinya kejahatan itu mulia .
Kami melakukan hal itu agar mencegah terjadinya tindakan tidak yang melanggar hukum batik nya.
Semoga dengan kejadian ini adek kita ini berubah karena kita berharap banyak pada adek kita karena mereka yang akan melanjutkan kehidupan masa depan maka harapan kami tidak ada lagi mereka melakukan hal hal yang merusak moral dan etika kedepannya tutup nya
Budi salah seorang tokoh pemuda Kavling seroja saat di temui di mapolsek Sagulung ( 26/1/2025)
" Kita apresiasi terhadap gerakan cepat pihak Polsek Sagulung karena bukan hanya di kavling Kamboja saja tapi di kavling Seroja pun anak seperti itu banyak sangat menggu warga sekitar.
Tentu hal yang sangat bisa bermapat yang di lakukan pihak kepolisian betul kita rasakan polri sebagai pengayom dan pelindung untuk masyarakat.
" Kita harap kan masyarakat taat terhadap hukum dan sadar hukum agar wilayah kita ini khususnya kecamatan Sagulung nyaman dan tentram dan saat saya mau pulang kita lihat pihak Polsek Sagulung juga mengamankan juga pelaku curanmor sekali lagi kita berterima kasih pada pihak kepolisian sektor Sagulung tutup nya.
(Sandi jambak)
Post A Comment:
0 comments: